Langsung ke konten utama

Postingan

Literasi Dini Sukses Bikin Anak Akrab Dengan Buku

  Ini adalah catatan saya dan istri, yang menjadi orang tua di era milenial. Sebagai orang tua di era modern, yang pola didiknya sudah jauh berbeda dengan saat kami kecil dulu era tahun 90-an, tentunya kami tidak bisa copy-paste bagaimana dahulu kami dididik, kemudian kami terapkan ke anak kami. Ada perubahan besar sejak hadirnya Internet dan smartphone, literasi semakin meningkat, dan kesempatan bagi pemuda dewasa seumuran kami lebih mudah mendapat wawasan, bagaimana mengasuh anak yang baik dan tepat. Istri saya yang lebih melek soal persiapan pendidikan anak bahkan sejak pra kelahiran sudah mengikuti berbagai seminar online, grup-grup edukasi saat hamil hingga saat ini Shofia putri kami berumur 1.5 tahun. Salah satu narasumber yang direkomendasikan istri saya untuk para ibu-ibu sekalian adalah seminar/ kajian dari Dra Euis Sufi Jatiningsih, seorang penggagas “Pendidikan Janin Mengenalkan Al Qur’an Sejak dlm Kandungan” Lebih lengkap disni: https://hamam.id/1852/literasi-dini-sukses-bi
Postingan terbaru

UIPress Plugin White label Dashboard Wordpress, HamamID

Ada banyak alternatif dan kompetitor di pasaran, di repository resmi wordpress saja sudah ada berbagai macam, jika belum puas masih ada Codecanyon/ Evanto. Namun bagi saya UiPress ini yang terbaik, lebih komplit dari berbagai sisi, sangat cantik polesan desainnya dan lebih terjamin pengembangan kedepannya. UiPress, Plugin White label WordPress Terbaik Dalam Perilisan pertama, UiPress bernama Admin2020, kemudian dipertengahan 2021 developer merebranding jadi nama saat ini, nama yang sangat tepat dan cantik secantik desainnya. UiPress adalah alat untuk merebranding WordPress menjadi white label, sepenuhnya dibawah kontrol pemilik website ingin mengubahnya menjadi brand apa. Maka bim salabim… abra kadabra… Tampilan admin website sepenuhnya berbeda dari dafaultnya.    Selengkapnya disini: https://hamam.id/1386/review-uipress-plugin-white-label-wordpress-terbaik-2022/    

Literasi Dini & Bom Influencer Ledakkan Ibu-Ibu Muda Belanja Buku Anak by Hamam ID

  Akhir-akhir ini buku anak menjadi tranding dikalangan orang tua, pandemi ini memang mengajarkan kita banyak hal salah satunya kesadaran terhadap pendidikan. Ibu-ibu muda bahkan sudah mulai mempersiapkan pendidikan anak sejak balita, edukasi apa yang bisa mereka berikan terhadap anak yang baru beberapa bulan terlahir. Disatu sisi produsen buku anak juga mulai menggeliat karena banyak sekali peminat buku-buku edukasi anak. Ini menunjukkan era sudah mulai berubah, pola pendidikan sudah berbeda, tak dipungkiri, era internet merupakan pemicunya. Influencer adalah BOM Bagi saya influencer ini mempengaruhi banyak hal, apa yang mereka bagikan akan mempengaruhi followernya, ketika yang mereka bagikan adalah hal yang positif akan memberi dampak yang serupa bagi followernya. Yang saya amati dari istri saya sendiri yang seorang aktifis instagram. Akunnya mengikuti artis & influencer edukatif, dari mereka yang suka sharing tema pasutri, kehamilan, konsultan pergend
Bagi orang yang ingin membangun website profesional dengan domain TLD,  hosting adalah hal yang krusial. Salah memilih provider kita akan mendapatkan kerugian, 1. Server lemot. atau 2. Customer Service mengecewakan. 3. Server mudah diretas. Dalam hal ini saya menceritakan pengalaman saya menggunakan hosting Google Platform Service di layanan samihost dalam blog saya Hamam ID Untuk bikin sebuah website personal/ trafik yang tidak terlalu tinggi (ribuan visitor per hari), hosting adalah pilihan paling tepat, karena ya lebih terjangkau dibandingkan VPS. Pasar hosting sekarang pun sudah sangat kompetitif, para provider mengiming-imingi berbagai fitur yang menggiurkan, contoh Brand besar perusahaan hosting, Unlimited Space, hardisk sudah pakai NVME, spesifikasi hardware yang gahar dan lainnya. Saya dan pemilik website lainnya yang konsen terhadap teknologi server pasti punya pengalaman dalam pilih memilih hosting, tidak semua iming-iming menggiurkan kita sekalipun promonya keliha

Wisata Danau Kembar Kelesa Indragiri Hulu hamam.id

B elum lama ini, terbukalah sebuah tempat wisata baru Danau Biru Kembar Kelesa, yang sesuai tempatnya terdapat dua bagian perairan dan airnya terbentang ini berwarna hijau atau biru. di blog Hamam.id saya penulis pengalaman saya tentang berlibur di Danau Biru Kembar Kelesa Menurut warga setempat, asal muasal danau ini adalah sebuah tempat tambang batu bara yang ditinggalkan sebuah PT karena bangkrut, penggalian cukup dalam mencapai hingga 70 meter, begitu ditinggalkan entah bagaimana kubangan bekas galian ini bisa dimanfaatkan menjadi wisata yang indah dan menjadi tempat baru bagi habitat air tawar. Belum satu tahun dari artikel ini ditulis 13 Februari 2021, tempat wisata ini menyita banyak perhatian, dari penghobi traveling atau sekedar warga penikmat wisata. Berdasar informasi yang saya gali dari warga setempat, danau Kelesa baru buka Ramadhan tahun lalu, dan memiliki banyak pengunjung. Kamu mungkin pesimis ketika melihat track yang harus dilalui menuju TeKaPe, tapi percayalah semua

Pengumuman, alakulihal blog pindah web dan domain

Assalamualaikum hai, terima kasih sudah berkunjung. Saya ingin menyampaikan mengenai blog ini sudah lama tidak diisi konten lagi, hal ini disebabkan karena saya sudah pindah ke blog wordpress dengan domain https://abehana.com untuk artikel-artikel seperti Linux, berita, tips dant trik.  Demikian apa yang saya sampaikan mohon dimengerti dan dimaklumi ya, dan sebelumnya saya mohon maaf pada teman-teman yang pertanyaannya tidak saya jawab dan merasa diabaikan.

Deepin Linux: Desktop Tercantik Tiada Duanya

Ini kali ke limanya temen saya berganti distro. Maklum, dia lagi gandrung-gandrungnya berlayar di lautan distro Linux. Sebagai konsultan sekaligus teknisi baginya, saya sih seneng-seneng aja apalagi temen saya ini cukup mandiri, bila benar-benar tidak bisa di atasinya saja dia akan bertanya. Ke lima ini dia terlihat sangat menikmatinya menggunakan  Deepin  setelah sebelumnya menggunakan Elementary dan OpenSUSE. Kebetulan saya sendiri baru kali ini menginstall Deepin baik di laptop sendiri ataupun laptop temen, rasanya kurang sreg aja sama yang berbau Cina (padahal HPnya juga cina :D). Namun begitu melihatnya batin saya "desktopnya Deepin sangat mengagumkan karena selain cantik, juga sangat mudah digunakan pemula dan lebih penting lagi stabil. Yang menjadi keluhan saya pada semua distro adalah desktopnya rentan bug, selalu ada bug; baik KDE, Gnome apalagi Unity. Karenanya desktop favorit saya adalah Xfce, setali 3 uang, selain stabil juga ringan dan cukup customizable diban