Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dengan label Trusty Tahr

What New In Kubuntu 14.04 LTS? (Fitur Baru Pada Kubuntu 14.04)

Assalamu'alaikum Waramatullahi Wabarakatuh... Kubuntu 14.04 telah rilis beberapa hari yang lalu memang cukup mengharukan fan Desktop KDE dan Ubuntu. Selain karena ini merupakan edisi Ubuntu KDE LTS terbaru, juga ternyata Kubuntu menyertakan perubahan yang cukup agresiv. Tadi ketika saya baru coba versi livenya sudah keburu bilang "Waw" kepada Kubuntu yang menggunakan KDE 4.13 ini. Baik sobat, tulisan ini sebenarnya hanya versi terjemahan dari catatan rilis di website Kubuntu. Tapi tetap saja insya Allah bermanfaat bagi kita. 1. New Desktop Enviroment KDE 4.13 Kubuntu menggunakan desktop versi terbaru dari KDE, yaitu 4.13, perubahan tampak dari kinerjanya yang semakin maknyos dan gegas. Lebih detailnya bisa di lihat pada catatan rilis: http://kde.org/announcements/4.13/ 2. Mozilla Firefox 28.0 Kubuntu Trusty Tahr memilih Firefox 28.0 sebagai browser bawaan untuk berkeliling di dunia maya. 3. Muon Discover Muon Discover 2.2 memberi

Xubuntu 14.04 Screenshot Dan Review

18 April kemarin, Ubuntu dan sekeluarga akhirnya dirilis juga, akhirnya membuat nafas segar buat para penggemarnya. Xubuntu, salah satu dari keluarga Ubuntu, hadir pula meramaikan warna warni distro linux. Lalu apa yang baru pada edisi kali ini? Kehadiran Xubuntu pada versi 14.04 ternyata tidak membawa perubahan yang ektrim, ya hanya beberapa perubahan dari edisi sebelumnya 13.10. Tapi sedikit itupun tim Xubuntu semakin menciptakan desktop yang memukau. Perubahan: 1. Screen yang semula menggunakan xscreensver, kini direplace dengan Light Screen. 2. Panel layout sudah diperbarui, dan whiskermenu juga sudah digunakan sebagai menu aplikasi bawaan.   3. Mugshot, mugshot adalah setting tambahan yang akan kita jumpai di Setting Manager> Personal > About me. Disini kita mengatur kontak informasi kita, dan dan menambahkan face saat login. 4. Untuk mengedit menu aplikasi, Xubuntu menggunakan MenuLibre menggantikan Alacarte yang sebelumnya digunakan pada Xu

What New Unity In Ubuntu 14.04 (Fitur Baru di Unity 7 Ubuntu 14.04)

Alakulihal | Kemarin secara resmi Ubuntu mengumumkan akan rilisnya versi 14.04 beta, tentu saja akan mengundang para pengamat dan blogger untuk mereview bagaimana performa dan tentu saja apa yang baru dalam edisi ini. Kali ini Alakulihal, memposting sebuah postingan dari video hasil kerja OMGUbuntu di Youtube. 1. Lock Screen Tampil lebih baik, disamping kiri sebagaimana antarmuka Lightdm ketika login. 2. Menu Lokal Menu defalut pada setiap aplikasi terletak di atas, alias global menu. Baik itu keadaan full (maximize) maupun ketika unminimize. Unity edisi ini, kita bisa mengatur menjadi menu lokal saat window keadaan minimize. bisa disetting melalui System Settings > Appearance > Behavior > centang In the window's title bar. 3. Klik Minimize di Launcher Ini fitur yang asik, dan yang saya nanti-nantikan. Kita bisa aktifkan fitur ini melalui CCSM.  sudo apt-get install compizconfig-settings-manager buka CCSM > Ubuntu Unity Plu