Bagi sobat yang suka-suka usil dengan manipulasi warna layaknya aplikasi Adobe Lightroom (saya sendiri belum ngerti macam apa itu adobe lightroom, cuma pernah dengar namanya). Aplikasi ini bernama Darktable, sebuah app editor warna. Saya akui ini keren banget, bahkan sangat bagus bila disandingkan dengan Gimp dan Inkscape, pewarnaan menggunakan tool ini sedang hal lainnya menggunakan Gimp atau inkscape. Berikut antarmukanya, walau sedikit tapi sudah cukup mewakili: Instalasi: 1. OpenSUSE: Sebenarnya dalam repository resmi darktable sudah tersedia, namun sayangnya tidak uptodate alias versi jadul. Nah untuk mendapat versi baru kita pakai repo lain. Download file dengan format .ymp ini, lalu Klik dua kali, lantas akan diproses oleh YaST untuk di install http://software.opensuse.org/ymp/graphics/openSUSE_13.1/darktable.ymp 2. Fedora: $ yum install darktable 3. ArchLinux/ Manjaro/ Chakra: $ sudo pacman -S darktable 4. Debian: $ sudo apt-get insta
Dinding blog berisik pengguna Linux